Foto Unik. 4 Pasangan Turis Keliling Dunia Tanpa Wajah

foto tangan pasangan rusia
Foto unik tangan pasangan fotografer Rusia ketika traveling I foto Instgram Osmann.

Membuat foto indah tak meluluh harus mengandalkan kedahsyatan photohsop asal kreatif dan unik.

Namun ada begitu banyak fotografer kreatif yang mengabadikan momen menjelajah beberapa negara dengan cara unik dan terlihat sangat indah.

Kita semua tahu bahwa dari kebanyakan fotografer profesional menggunakan peralatan kamera mereka dengan tujuan mendapatkan uang atau penghasilan.

Namun tidak semua fotografer profesional dan amatir menggunakan peralatan kamera untuk mencari penghasilan.

Namun semata-mata hanya untuk megabadikan momen indah dalam perjalanan mereka sekaligus sebagai hobi.

Dua fotografer dibawah ini semula mengabdikan foto mereka tanpa sengaja, kemudian menjadi inspirasi foto unik dan indah dengan gaya yang sama dalam setiap seri foto.

Dan sebagai ciri pose dari masing-masing fotografer profesional dalam mengabadikan pose mereka tanpa wajah ketika dalam perjalanan liburan keliling dunia.

Foto Unik Tangan Pasangan Rusia

Fotografer asal Rusia berkeliling dunia bersama kekasih Natalia Zakharova sambil bergandengan tangan dalam seri foto yang selalu dengan gaya sama menarik tangan.

"Foto pertama kami ambil di Barcelona ketika sedang liburan dan Nataly kesal karena saya sibuk memotret, kemudian menarik tangan saya. Saya bilang, hal itu tidak akan membuat saya berhenti memotret dan dari situlah semua foto ini berawal," katanya. Dilansir dari news oleh okezone.

Kunjungi galeri foto unik tangan pasangan Rusia Di Instagram Osmann

Foto Unik Kaki Pasangan London
Foto unik kaki pasangan london I foto  tomrobinsonphotography.com

Fotografer London Tom Robinson semula liburan dipantai bersama pacarnya tahun 2005 sambil duduk di pantai Brighton (UK) ia mengabadikan pemandangan kaki mereka mengarah ke laut namun menghasilkan foto dengan pemandangan yang unik dan indah.

foto kaki 3 pasang
Foto unik kaki pasangan London yang telah bertambah satu kaki mungil putri mereka I foto: tomrobinsonphotography.com

Sejak saat itu kami terus mendokumentasikan perjalanan kami dengan cara ini, sehingga koleksi lebih dari 100 foto.

Namun pada tahun 2011 seri foto kaki mereka tak lagi berdua, namun menjadi tiga pasang kaki, itu adalah kaki bayi, putri mereka. Kata Tom Robinson pada situsnya.

Kunjungi galeri foto unik kaki pasangan London di Tom Robinson